Sabtu, 30 Oktober 2010

Remaja dan Pendidikan

Pendidikan sangat penting sekali terutama untuk para remaja indonesia, pendidikan membawa bangsa ini akan lebih baik lagi dan maju, jika remaja di negara ini tidak mau mengenyam bangku pendidikan itu akan mempersulit negara untuk mencari calon-calon yang nantinya akan memimpin sebuah negara… jika remaja tersebut tidak perduli terhadap pendidikan, itu sama saja membuat mereka serba susah apalagi di zaman yang penuh teknologi ini (modern)

Keterpurukan pendidikan di Indonesia disebabkan oleh beberapa hal, antara lain rendahnya nilai moral/etika dan religi oleh peserta didik. Budaya dari barat tidak mampu disaring dengan baik, sehingga pergaulan bebas yang biasa di sebut Free Seks,yang terjadi pada remaja Indonesia semakin meraja lela.Bagaimana pendapat kalian tentang hal ini.Apa yang sebaiknya di terapkan pada peserta didik usia remaja (SMA), mengingat mereka berada pada masa transisi ;jiwa yang labil ????
Dengan potensi seperti ini , masa remaja hanya butuh di arahkan,di bimbing dan diberdayakan dengan baik dan benar.Di perlukan juga teladan dari orang-orang disekitarnya supaya mereka bisa membandingkan dan melihat contoh yang baik.
Banyak remaja muslim yang terjebak dalam kehidupan hedonistik atau jalan hidup yang mengutamakan kesenangan.Tak sedikit remaja yang memuja gaya hidup,umumnya remaja males belajar dan mengkaji Islam.Tapi semangat mengikuti beragam pernik yang diciptakan oleh gaya hidup.

Pendidikan yang di paksa tidak akan mendapatkan hasil yang begitu cemerlang, berbeda dengan sebuah keinginan pendidikan yang sangat tinggi dan di dukung oleh berbagai pihak seperti orang tua, sahabat, teman bahkan pacar akan lebih mendapat prioritas yang baik di banding dengn sebuah pendidikan yang di paksa….

Di lihat dari kemajuan teknologi saat ini terkadang malah ada untung dan ruginya seperti para remaja yang lupa akan tugas penting d sekolah atau kuliah gara-gara Cuma sms-an atau telponan sama sang kekasih….. dan ada juga yang keasikan main game sampai lupa kalo dia ada tugas dari guru di sekolah bahkan sekarang lagi banyak jejaring sosial seperti Facebok yang keasikan main facebok sampai lupa makan,dan tugaspun lupa di kerjakan,tapi dari sisi lain juga ada unsur positif yang dapat kita ambil seperti mempunyai banyak teman,berbagi informasi serta ilmu pngetahuan,sosial maupun budaya.
sama hal nya membuat tingkat minat untuk pendidikan bagi para remaja ini menjadi berkurang…
sebaiknya remaja yang pandai untuk memilih kegiatan  yang positif dan mengatur waktu untuk braktivitas kapan bermain, dan kapan untuk belajar akan lebih baik di banding dengan memfokuskan pada sebuah keinginan yang mendunia saja.
Lakukanlah hal-hal positif yang membuat kita jadi lebih maju..
Bercita-cita mengejar multi sukses(dunia akhirat) akan menjadi pemimpin masa depan bagi diri sendiri,keluarga,masyarakat negara dan dunia.

Jangan sia-siakan HIDUPMU ...

Kamis, 28 Oktober 2010

Penampilan Perdana




Dalam rangka memeriahkan acara Gerak Jalan "Memperingati Hari Kemerdekaan RI"

Asiknya melatih Pramuka


Saya pikir melatik adik-adik kelas dalam ekskul Pramuka itu sangat membosankan.Ternyata malah membuat saya ketagihan untuk melatih karena bukan hanya menghilangkan streeesss tapi juga menambah pengalaman.Selain itu kita perlu kesabaran yang besar,kadang-kadang adik-adik ada yang cerewet minta ampuuunn,bandel bahkan susah di atur..
Tapi saya sangat senang bisa melatih adik-adik.Itu merupakan pengalaman saya yang tak akan terlupakan.
Banyak suka duka yang saya dapat dari melatih Pramuka.Pokoknya gak rugi deh melatih Pramuka,selagi kegiatan yang kita lakukan itu bermanfaat bagi orang lain dan kita sendiri jangan ragu-ragu deh buat ngelakuinmya.
Lakukanlah hal-hal Positif yang bisa membuat diri kita jadi lebih maju..

Walaupun meLatih Pramuka itu lumayan menguras tenaga setidaknya kita bisa membagi pengalaman atau pengetahuan kita kepada orang lain.
Melatih Pramuka iTu sangat mengasyikkan Loh...


.
 
AuliaFRizki Blogger Template by Ipietoon Blogger Template